Bahan :
- 1 ikat pisang kepok / pisang raja.
- 500 gr tepung roti / tepung panir.
- 250 gr tepung terigu protein sedang.
- 3 sdm mentega ( lelehkan ).
- 3 sdm susu bubuk ( bisa diganti susu kental manis ).
- Air secukupnya.
- Minyak goreng secukupnya.
- Belah pisang menjadi 4 bagian memanjang.
- Campur tepung terigu bersama mentega, susu dan air secukupnya. Aduk hingga campuran adonan tidak terlalu kental juga tidak terlalu encer.
- Celupkan pisang satu persatu kedalam adona dan gulung di tepung roti / tepung panir.
- Siapkan minyak yang sudah panas, goreng hingga berubah kecokelatan.
- Angkat dan sajikan hangat.
Caranya : buat adonan agak encer, Setelah pisang dicelup ke adonan balurkan tepung terigu dan celup ke adonan lagi. Setelah itu di celup ke tepung roti / panir. Baru digoren
0 Response to "Reaep Pisang Goreng Pasir"
Posting Komentar