
Bahan :
- 1 ikat daun singkong ( rebus iris halus ).
- 3 butir bawang merah.
- 2 siung bawang putih.
- 1/2 sdm ketumbar.
- 5 sdm tepung terigu.
- 2 sdm tepung beras.
- Garam secukupnya.
- Penyedap secukupnya.
- Haluskan bumbu, masukkan ke daun singkong tambahkan garam dan penyedap remas supaya tercampur rata bumbunya.
- Tepung terigu dan tepung beras campur jd satu tambahkan air secukupnya adonan jangan terlalu encer.
- Buat bulat2 daun singkongnya masukkan ke adonan, goreng dalam minyak panas dg api sedang. Angkat sajikan.
0 Response to "Resep Bakwan Singkong Oishi."
Posting Komentar